BUKU UU CIPTA KERJA

Budaya Ekonomi Hukum Kesehatan Pemerintah Pendidikan Peristiwa Politik

BUKU UU CIPTA KERJA

MEGAPOLITANJATIM,UU Cipta Kerja, yg baru saja disahkan, terdiri atas 15 bab dan 174 pasal, 905 halaman, total seluruhnya ada 1028 halaman. Di dalamnya mengatur berbagai hal, mulai dari ketenagakerjaan hingga lingkungan hidup.

Secara keseluruhan, ada 11 klaster yg menjadi pembahasan dalam Omnibus Law RUU Cipta Kerja, yaitu:

  1. Penyederhanaan perizinan tanah
  2. Persyaratan investasi
  3. Ketenagakerjaan
  4. Kemudahan dan perlindungan UMKM
  5. Kemudahan berusaha
  6. Dukungan riset dan inovasi
  7. Administrasi pemerintahan
  8. Pengenaan sanksi
  9. Pengendalian lahan
  10. Kemudahan proyek pemerintah
  11. Kawasan Ekonomi Khusus (KEK)

Isi lengkap RUU Cipta Kerja (kini sudah disahkan menjadi UU Cipta Kerja) bisa diunduh di laman² berikut:

RUU Cipta Kerja (Baleg DPR PDF)
RUU Cipta Kerja (Google Drive PDF)
Daftar Inventarisasi Masalah atau DIM (PDF I)
Daftar Inventarisasi Masalah atau DIM (PDF II)

Semua tentang pasal2 ketenagakerjaan dibahas lengkap di buku ini. Untuk para buruh point2 penting sudah banyak di share di medsos.

Silahkan baca biar gak gagal paham. Tanya kalo nggak ngerti. Ajukan gugatan ke MK jika tak setuju dgn UU ini. Buku ini sama persis dg buku yg sedang dipelajari Bang Hotman Paris, dia sendiri pun belum berani komentar tentang UU Cipta Kerja ini.

Omnibus Law Cipta Kerja banyak memangkas celah yg bisa bikin orang korupsi. Makanya banyak mafia yg klojotan dgn terbitnya UU Ciptaker ini, karena nggak bisa pungli lagi. Lahan untuk pungli tetah ditutup rapat.

Selevel Gubernur aja banyak yg gak paham UU Cipta Kerja boro² mahasiswa dan buruh, mahasiswa demo cuma pengin viral di sosmed, (ig twitter fb), sementara buruh kejang² keracunan berita hoax.

Kenapa banyak Kepala Daerah yg nggak setuju UU ini?

Karena banyak kewenangan soal perijinan yg dihapus/ disederhanakan. Kita tahu lah, karena perijinan salah satu ladang pengembalian modal kampanye mereka.

Ini baru Omnibus Law dg judul “Cipta Kerja” saja. Konon masih ada 11 lagi Omnibus Law dg judul berbeda, yg pastinya membuat DPR benar² bekerja.

Bisa jadi di salah satu judul tersebut adalah UU toleransi antar umat beragama. Yg efeknya sanggup membasmi gerombolan intoleran yg kian marak di negeri ini.

Saya mulai faham dg apa yg dilakukan oleh Presiden Joko Widodo.

Meski sering dihujat oleh segelintir rakyatnya sendiri, dia tak peduli.

Selama itu pula dia bekerja dalam senyap.

Tak terlihat. Namun, sangat mematikan bagi para begundal negara serta kaum bersurban intoleran.

Mari mulailah hidup jujur, makan uang halal biar hidup barokah dunia akherat. Yg pengen mabok Undang Undang Cipta Kerja silahkan baca buku ini

(Mana sempat mereka baca buku setebal ini ? )

Kalau di kitab ini diisukan buruh cuti melahirkan tidak ada, mereka tdk penasaran untuk membacanya tapi berteriak “batalkan Omnibus Law, ganti dg Perppu, turunkan Presiden yg membuat Perppu.” (DA/SOF)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *